Kode Eror Mesin Foto Copy

Kadang kita seringkali direpotkan dengan mencari hardware yang rusak pada mesin foto copy kita. Padahal secara otomatis mesin akan memberikan kode eror pada kita.
Berikut ini merupakan contoh-contoh kode error yang kerap terjadi pada mesin-mesin fotokopi merek Canon type analog, khususnya seri-seri seperti Canon NP6025/6030/NP6050 :
E002
fuser temp low (tidak bisa di-error clear)
E003
fuser temp low (tidak bisa di-error clear)
E004
CVR lamp (lampu regulator)
E005
Cleaning web
E010
Main motor
E013
Waste toner
E020
Hopper (tangki tinta) motor error
E030
Counter error / apabila kurang tegangan
E050
Duplex unit
E203
Scanner home position
E210
Lensa motor error
E220
Scanner error
E221
Lampu hallogen

0 komentar:

Posting Komentar